Italia Bagian 1 – Roma dan Vatican

Kami menjejakkan kami pertama di Roma, Italy atau Italia, tepat saat Christmas eve. Proses imigrasi di bandara Fiumicino Italia atau Leonardo da Vinci Airport, tidak ribet atau pun ketat. Kami agak terheran-heran juga segitu mudahnya kami melenggang kangkung keluar bandara.

Nah saat keluar dari bandara lah baru terjadi hal yang menyebalkan. Bis yang menjemput ternyata tidak ada di tempat penjemputan. Continue reading “Italia Bagian 1 – Roma dan Vatican”

Advertisement